
Adra Turan menambah gol ketiga untuk Atletico Madrid dalam laga di Stamford Bridge.
Atletico Madrid mengejar
ketinggalan satu gol dan mengalahkan Chelsea 3-1 dalam semifinal Liga
Champions di Stamford Bridge, London.
Atletico akan menghadapi tim satu kota Real
Madrid dalam final Liga Champions pada tanggal 24 Mei mendatang di
Lisabon, Portugal.Setelah Thibaut Courtois menyelamatkan gawang dari sundulan kapten Chelsea John Terry, Diego Costa menambah gol untuk Atletico dari titik penalti.
Tak lama kemudian, pemain asal Turki Arda Turan menambah gol ketiga di menit ke-72, memastikan final pertama di turnamen Eropa sejak 1974.
Dalam laga pertama di kandang Atletico, Chelsea menahan imbang anak asuh Diego Simeone tanpa gol.

Arda Turan bersujud setelah mencetak gol ketiga untuk Atletico Madrid.







0 komentar:
Posting Komentar